Kabupaten Bandung – ‘Aisyiyah Boarding School Bandung menjadi tuan rumah Rapat Kerja Wilayah ‘Aisyiyah Jawa Barat. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Pimpinan Wilayah ‘Aisyiyah Jawa Barat berlangsung pada hari Minggu-Senin (24-25/12). Mengusung tema “Gerakan ‘Aisyiyah Jawa Barat untuk Kebaikan Semesta”, kegiatan Rakerwil tersebut memiliki tujuan untuk […]