Kabupaten Bandung – Minggu (18/2), ‘Aisyiyah Boarding School Bandung menggelar acara silaturahmi bersama orang tua santriwati SMP dan SMA sekaligus membentuk Persatuan Orang Tua Santriwati (POS) ‘ABS. Sebanyak 38 orang tua santriwati hadir secara luring maupun daring untuk mengikuti pembentukan Persatuan Orang Tua Santriwati ‘Aisyiyah […]
