Kabupaten Bandung – Pimpinan Wilayah Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PW IPM) Jawa Barat berkolaborasi dengan Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PR IPM) ‘Aisyiyah Boarding School Bandung menggelar aksi penanaman bibit pohon di lingkungan ‘ABS Bandung, Sabtu (17/8). Aksi penanaman bibit pohon ini merupakan bentuk komitmen PW […]
