Hari Senin (20/2/23) Aisyiyah Boarding School Bandung mendapat kunjungan dari Staff Pesantren Welas Asih Garut. Pesantren ABS dan Welas Asih telah banyak berkolaborasi dalam program-program pengembangan kurikulum dan praktik baik pendidikan. Kunjungan kali ini dari staff Pesantren Welas Asih bertujuan untuk saling berbagi praktik baik […]
